Berita Kriminal Hari ini- Aksi kriminal terjadi di jalur mudik lebaran Idul Fitri untuk wilayah hukum Polda Jabar. Tercatat ada 21 kasus gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat.

Kabidhumas Polda Jabar Kombes Pol Martinus Sitompul mengatakan jumlah kasus tersebut berlangsung pada H-7 hingga H+4 saat Operasi Ketupat Lodaya 2012.

"Ada 37 kasus yang terdiri 21 kasus tindak pidana di jalur mudik, dan 16 kasus di luar jalur mudik," kata Martin melalui pesan singkat kepada wartawan, Sabtu (25/8/2012).

Martin menjelaskan, Operasi Ketupat Lodaya dimulai sejak 10 Agustus hingga 26 Agustus 2011. Ia menyebutkan, kasus kriminal itu antara lain pencurian disertai kekerasan (curas) dan pencurian dengan pemberatan (curat).

"Tercatat ada empat kasus curas, enam kasus curat, kejahatan lainnya ada 14 kasus," tutup Martin.



Jika informasi ini bermanfaat bagi anda, share informasi ini , paling tidak keluarga, sahabat dan orang terdekat anda bisa terhindar dari tindak kejahatan seperti ini setelah membacanya..
Share on :

Anda Juga dapat memanfaatkan fasilitas pasang iklan gratis tanpa daftar, tanpa biaya dan aktif selamanya di
Terimakasih karena anda Berita kriminal tentang 21 Kasus Kejahatan Terjadi di Jalur Mudik Jabar dan bila berkenan anda bisa share artikel 21 Kasus Kejahatan Terjadi di Jalur Mudik Jabar ini dengan tombol share di Atas . Semoga Berita kriminal tentang 21 Kasus Kejahatan Terjadi di Jalur Mudik Jabar bisa menjadi pelajaran bagi kita semua, dan selalu bersikap waspada agar kejadian yang serupa tidak terjadi pada kita, keluarga dan orang terdekat kita.
0 comments

Arsip Kriminal